Kapolri Hadiri Pembukaan Rapat Kerja Teknis Gabungan Seluruh Divisi
Kapolri Hadiri Pembukaan Rapat Kerja Teknis Gabungan Seluruh Divisi Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo membuka Rapat Kerja Teknis (Rakernis) gabungan seluruh jajaran Divisi di Gedung Rupatama, pada Rabu (30/4). Kegiatan Rakernis Gabungan Jajaran Divisi tersebut diikuti satuan Divisi Hukum, Humas, TIK, hingga Hubinter Polri. Selain itu turut hadir dalam acara pembukaan Rakernis seluruh Pju Mabes Polri maupun para Kapolda dan Kapolres secara daring. Falam pembukaan Rakernis Gabungan Divisi itu…
April 30, 2025